Ahmad Faizin

"Sebarkan ilmu walau hanya satu ayat ^^"

Breaking

Tuesday 11 April 2017

Membuat Postingan Sesuai Dengan Menu di Dalam Blog

Membuat Postingan Sesuai Dengan Menu di Dalam Blog




Assalamualaikum Wr. Wb.

Hai Sobat, pada kesempatan kali ini saya akan sedikit berbagi ilmu tentang blogging.

PENGERTIAN
 
Navigasi adalah petunjuk posisi dan arah perjalanan. Di dalam dunia web, navigasi dianggap penting agar user yang sedang berada di dalam halaman tertentu tidak tersesat dan mudah menemukan halaman-halaman lain dalam website Anda.

Menu adalah bagian dari website yang berisi link-link utama yang mengarah pada halaman tertentu di sebuah website

Biasanya, pada sebuah website, navigasi tertampil pada menu dan link yang terstruktur. Seringkali, saat kita membuka sebuah website, kita merasa kesal karena tidak mendapatkan halaman website yang dicari dikarenakan navigasi yang ruwet dan tidak jelas.
Selain itu dapat diartikan, Menu navigasi adalah sebuah fasilitas yang diberikan oleh si pemilik situs dimana didalamnya berisi sekumpulan link-link penting. Menu navigasi juga berfungsi sebagai pemandu kepada pengunjung agar dapat lebih mudah dalam menentukan kategori yang diinginkan tanpa harus bersusah payah mencarinya.
Menu navigasi dapat berbentuk mendatar (horizontal) atau menurun (vertical) juga dapat dibuat bercabang dengan sub menu (dropdown) atau tidak, tergantung kebutuhan dari situs tersebut.

 
LATAR BELAKANG
  
Saat kita membuat postingan di dalam blog mesti berantakan dan tidak sesuai dengan menu atau navigasi yang telah kita buat. Meski tidak semua blog yang menunya berantakan. Dalam postingan ini saya ingin menjelaskan bagaimana caranya agar postingan tersebut sesuai dengan menu yang kita buat.
MAKSUD & TUJUAN

Dapat membuat postingan sesuai dengan menu yang telah kita buat.
Memudahkan bagi para pengunjung blog, karena postingan sudah sesuai dengan menunya.
ALAT & BAHAN 
  • Laptop/PC
  • Koneksi Internet
  • Blog

PEMBAHASAN

 Langkah pertama masuk ke dalam blog anda, kemudian pilih menu tema atau template. Kemudian pilih edit HTML.




Setelah itu pindahkan cari kata menu di dalam kolom pencarian, dengan cara tekan  "Ctrl + F" selanjutnya masukkan kata menu lalu enter.


Kemudian edit link pada yang ada di dalam menu tersebut. Dengan cara berikut.


Masukkan code berikut di link anda. 

 <li><a class='waves-effect waves-light' href='http://www.ahmadfaizin.ga/search/label/Blogger' title='Blogger'>Blogger</a></li>
 <li><a class='waves-effect waves-light' href='http://www.ahmadfaizin.ga/search/label/LINUX' title='LINUX'>LINUX</a></li>  
 <li><a class='waves-effect waves-light dropdown-button' data-activates='webdesign-dropdown' href='javascript:void(0)' title='Web Design'>Web Design<i class='mdi-navigation-arrow-drop-down right'/></a></li>
 <ul class='dropdown-content' id='webdesign-dropdown'>
 <li><a class='blue-text' href='http://www.ahmadfaizin.ga/search/label/HTML' title='HTML'>HTML</a></li>
 <li><a class='blue-text' href='http://www.ahmadfaizin.ga/search/label/CSS' title='CSS'>CSS</a></li>
                      <li><a class='blue-text' href='http://www.ahmadfaizin.ga/search/label/Bootstrap' title='Bootstrap'>BOOTSTRAP</a></li>
                      <li><a class='blue-text' href='http://www.ahmadfaizin.ga/search/label/JAVA SCRIPT' title='JAVA SCRIPT'>JAVA SCRIPT</a></li>
                      <li><a class='blue-text' href='http://www.ahmadfaizin.ga/search/label/JQuery' title='JQuery'>JQuery</a></li></ul> 
Dengan catatan :
  •  Teks yang berwarna merah silahkan diganti dengan alamat web anda.
  • Tambahkan /search/label/ setelah link alamat web.
  • Teks yang berwarna silahkan diganti dengan nama menu/label yang anda buat.
  • Besar kecil label diatas berpengaruh.
  • Jika sudah simpan.


Setelah itu masuk ke menu post anda, dan pilih post yang ingin anda masukkan ke dalam label yang telah anda buat.


Setelah itu arah mouse ke menu label di kana post, edit label sesuai dengan label yang telah anda buat sebelumnya.


Jika sudah publikasikan dan lihat hasilnya, setelah itu pilih label menu yang telah anda buat. Dan lihat hasilnya, jika berhasil gambarnya seperti gambar di atas.





Selamat Mencoba
Mungkin sekian dari saya, kurang lebihnya mohon maaf, jangan lupa share + ikuti.

Syukron

Wassalamualaikum Wr. Wb.
Referensi

http://darikomputer.blogspot.co.id/2015/01/cara-membuat-menu-di-dalam-sub-menu.html









No comments:

Post a Comment

Adbox